Gurungaji YGNI. Dalam Islam kebenaran hanya satu yaitu berdasarkan ilmu Allah yang sebenarnya dituangkan dalam alquran dan sunnah. Banyaknya golongan Islam di dunia ini semakin banyak perpecahan yang ada bukan perbedaan lagi. Perbedaan memang rahmat Allah tetapi perpecahan adalah laknat Allah. Kiita harus pancai dalam memilih dan mempelajari mana yang akan masuk dalam rahmat dan mana yang akan masuk dalam laknat.
Sudah menjadi tradisi baru di Indonesia lebaran selalu berbeda baik itu idul fitri maupun idul adha akan selalu mengalami perbedaan. Perselisihan dalam menentukan 1 ramadhan / 1 syawal atau juga 1 zulhijah adalah selalu membawa kepentingan organisasi. Mereka para pemimpin Islam sudah dihinggapi kesombongan dan budak kepentingan kekeuatan dan kekuasaan tertentu,.
Para pemimpin golongan Islam tidak melakukan langkah-langkahkedalam persatuan dan kesatuan Islam tapi mementingkan debat, menjatuhkan lawan-lawan organisasi. Mereka ingin dianggap paling Islam paling modern dan paling diterima pemerintah bukan oleh Allah. Para pemimpin akan terus dikuasai oleh hawa nafsu mereka, agar diminati leh umat kata-kata mereka.
Islam memang mempunyai 2 cara dalam penentuan tanggalan Islam yaitu metode Hisab (perhitungan) dan Rukkyat (penglihatan mata) dua metode ini memang ada dasar hukumnya
- Metode Hisab berdasarkan alquran
- Metode Rukyat berdasarkan Sunnah Nabi
0 komentar:
Posting Komentar